Cara membuat form Contact pada blog dengan menggunakan konten gratis, Banyak orang yang menyepelekan fungsi dari contact us dan menganggap bahwa membuat contact us atau yang biasanya di pakai hubungi kami ini tidak lah begitu penting. Namun pendapat tersebut salah besar. Form contact us / hubungi kami ini sangatlah berarti buat para blogger, Sebab dengan menyediakan tempat untuk contact us /Hubungi kami para pembaca diblog bisa memberikan saran atau komentar bahkan bertanya dengan mengirimkan email pada Admin atau si pemilik blog. Satu lagi yang terpenting yaitu apabila Blog anda memasang sebuat banner iklan pada blog, sehingga yang tertarik untuk memasangkan iklannya di blog anda bisa menghubungi anda melalui contact yang anda buat.
Membuat form contact us /hubungi kami tidak lah sulit. Sebab banyak situs gratis yang meberikan layanan untuk membuat form contact us secara geratis. Pada kesempatan ini saya menggunakan konten gratis Foxyform.
tampilan form contact us / hubungi kami akan tampak sama seperti pada menu contact us yang ada di blog
Dinia Article ini.
Cara untuk membuat contact us seperti gambar diatas sangat lah mudah, caranya adalah sebagai berikut:
* Langkah pertama yang harus dilakukan adalah mengunjungi situs foxyform dengan mengklik
disini
* Langkah ke dua setelah anda masuk ke situs foxyform adalah mengatur bentuk form contact us yang akan anda buat. Disana anda bisa mengatur item apa saja yang akan anda tampilkan dalam form contact us anda. Anda juga bisa mengatur warna dari form contact us sesuai keinginan anda.
* langkah ke tiga ya itu selesaikan dengan mengisi Alamat email anda yang benar , centang anti spam, lalu klik create formular . Setelah itu anda kan mendapatkan scipt atau code HTML . Code HTM yang sama juga akan dikirmkan ke alamat email anda, pilih salah satu kemudian copy paste code/script yang anda dapat tadi pada postingan baru anda di HTML ( bukan pada compose) kemudian publish,lalu lihat lah hasilnya. Setelah itu anda bisa membuat pengaturan pada template anda untuk membuat menu contact us pada blog anda.
catatan :
* Ukuran form contact bisa anda atur lebarnya secara manual sesuai dengan blog anda, misalnya 350px bisa anda ubah menjadi 550px.
Sekian tutorial bagaimana Cara membuat form Contact pada blog dengan menggunakan konten gratis semoga bermanfaat.
No comments:
Post a Comment